Home » » Iaquinta menjadi rebutan Parma dan Palermo

Iaquinta menjadi rebutan Parma dan Palermo

Stok pemain yang melebihi batas membuat Juventus harus mengurangi jumlah pemainnya sebelum bursa transfer pemain Januari 2012 di tutup.


Pemain-pemain yang akan di kurangi oleh Juventus terdapat nama Vicenzo Iaquinta.Dirinya akan di lelang oleh Juventus di karenakan tidak memperoleh tempat utama di squad yang di asuh Conte.

Iaquinta terikat kontrak oleh Juventus sampai Juni 2013 tetapi dirinya tidak di turunkan semenitpun sepanjang musim ini.

Jika berita yang mengatakan bahwa Iaquinta akan di lelang Juventus itu benar maka,Parma akan siap menampung dirinya.

Selain Parma ternyata ada Palermo yang juga tertarik dengan Iaquinta,meski Iaquinta menjadi rebutan Parma dan Palermo dirinya mengatakan bahwa dirinya bersedia pindah klub jika di tawari kontrak yang permanen.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. indrathelazyman2 - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger